Lezatnya Menu Sahur Praktis Bagi Kamu Si Workaholic agar Tetap Sehat
Ceck Rekomendasi Manu Sahur Praktis Kali Ini
Bulan puasa tidak menyurutkan niat untuk tetap bekrja dan berkaya, untuk melakukannya harus distimulasi dengan makan sahur tepat waktu agar energi tetap prima hingga waktu buka tiba. Untuk mencegah terjadinya terpaksa tidak sahur, berikut ada menu sahur praktis bagi anda seorang workaholicSup Sayur
Masakan ini mungkin bisa membuat nafsu makan anda mulai bergejolak. Kehangatan dari kuah supnya ditambah rasa lezat dan isiannya, akan menjadikan anda lebih bersemangat menjalankan puasa. Menu ini sangat sehat karena terdiri dari banyak sayuran, kaya akan serat alami dan mineral sehingga anda tidak akan cepat lapar.
Simak Juga: Makanan khas gresik.
Bahan :
- Minyak, sebanyak 1 sendok makan
- Bawang bombang potong, sebanyak ½ buah
- Seledri yang sudah dipotong, sebanyak 2 buah
- Bawang putih yang sudah dicincang, sebanyak 4 siung
- Buncis, sebanyak 300g
- Kentang, sebanyak 1 buah
- Tomat secukupnya
- Kaldu sayur, sebanyak 945ml
- Garam, sebanyak 1 sendok teh
- Merica, sebanyak ½ sendok teh
- Bayam, sebanyak 900g
- Panaskan air dengan api sedang, tambahkan minyak secukupnya.
- Tambahkan irisan bawan bombay, wortel serta seledri. Tunggu hingga sedikit layu.
- Masukan bawang putih, kemudian masak kurang lebih 1 menit.
- Tambahkan buncis dan kentang, tunggu beberapa dekit.
- Masukan tomat, kaldu penyedap sayur, garam, dan merica. Aduk-aduk sampai merata.
- Biarkan hingga air mendidi.
- Tunggu selama kurang lebih 25 menit, masak dengan api sedang tanpa menutup panci.
- Selah mendidih, masukan bayam. Siap dihidangkan.
Telur gulung
Bahan :
- Telur ayam, secukupnya
- Wortel dipotong cincang, sebanyak 1 buah
- Buncis dipotong cincang, sebanyak 6 buah
- Daun bawang diiris tipis, sebanyak 1 helai
- Garam secukupnya
- Kocok telur beserta irisan daun bawang, buncis, dan wortel cincang.
- Kemudian tambahkan garap sesuai selera anda, kocong lagi hinga rata.
- Panaskan penggorengan.
- Tuangkan 1 sendok sayur adonan telur tadi, masak pada api kecil kemudian gulung jika dirasa telah matang.
- Potong-potong telur yang sudah matang.
Tips Memilih Menu Sahur Praktis Nan Sehat
Sahur adalah kegiatan krusial yang harus dilakukan saat bulan puasa. Jangan terus-terusan makan sesuatu yang malah membuatmu mengalami penurunan peforma harian ketika menjalakan ibadah puasa. Karena itu, anda perlu membuat menu sahur praktis agar tubuh anda siap menajalani hari.
Baca Juga: Menu Berbuka puasa
Harus memilih menu yang mengandung karbohidrat ya, karena itu merupakan sumber energi utama tubuh. Bukan hanya nasi putih, dapat digantikan dengan opsi lain seperti oatmel, kentang, maupun roti gandum. Bisa jadi nih jalan menuju tubuh ideal karena berdiet secara tidak langsung.
Asupan protein juga harus tercukupi ya karena tubuh membutuhkan cadangan energi melimpah saat berpuasa. Memiliki tugas sebagai suplayer konstan, ia akan langsung menggantikan energi karbohidrat yang telah habis terlebih dahulu. Anda akan mendapatkannya dari makanan seperti daging, telur, dan kacang-kacangan.
Perbanyak konsumsi buah dan sayur saat berpuasa sepertinya menjadi hal wajib lainnya. Karena tubuh juga membutuhkan serat tidak hanya energi saja. Terdapat kadnungan mineral juga, membuat tubuh mu tidak mudah merasakan dehidrasi.
Walaupun menu sahur praktis, namun patut untuk dicoba ya sobat MakanGan.!